Simak Harga Bahan Pokok Yang Dirilis Kemendag Menjelang Bulan Ramadhan, Minyak Goreng Curah terus Naik?

- 30 Maret 2022, 11:15 WIB
Foto Ilustrasi Sembako
Foto Ilustrasi Sembako /Tama66 / Pixabay/

PORTAL NGANJUK – Bulan Ramadan adalah bulan yang suci bagi umat muslim di seluruh dunia.

Bulan Ramadan sangat ditunggu oleh sebagian besar masyarakat Indonesia, terlebih populasi umat muslimnya terbesar di dunia.

Namun selama bulan Ramadan sering terjadi kenaikan harga pada beberapa barang, terutama bahan kebutuhan sehari-hari.

Dikutip dari situs ews.kemendag.go.id website resmi pemerintah, ada beberapa barang pokok yang mengalami kenaikan harga.

Salah satu barang pokok yang mengalami kenaikan beras medium, tercatat harga awalnya adalah Rp10.400 menjadi Rp10.500 untuk satu liternya.

Baca Juga: Spesifikasi dan Harga HP Realme C31, Ini Harga Terbaru Smartphone Kelas Entry Level di 2022

Untuk provinsi Jawa Timur, harga beras tetap stabil pada kisaran Rp10.100.

Harga yang tercantum di situs Kemendag dapat berbeda dengan keadaan pasar, mengingat banyaknya pelaku usaha berskala kecil.

Sedangkan untuk harga gula pasir, mengalami penurunan harga sebesar Rp100 dari harga semula Rp13800 per kilogramnya.

Halaman:

Editor: Christian Rangga Bagaskara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah