Kominfo Bakal Blokir WhatsApp, Google, hingga Mobile Legends Pada 20 Juli 2022, Jutaan Pengguna Terancam?

- 17 Juli 2022, 13:33 WIB
Kominfo Bakal Blokir WhatsApp, Google, hingga Mobile Legends Pada 20 Juli 2022, Jutaan Pengguna Terancam?
Kominfo Bakal Blokir WhatsApp, Google, hingga Mobile Legends Pada 20 Juli 2022, Jutaan Pengguna Terancam? /net2netnews

Baca Juga: Link Nonton dan Download Anime Isekai Yakkyoku, Terbaru Episode 2 dengan Sub Indo Kualitas 1080p

Dijelaskan bahwa sebagian besar sudah mendaftar ke PSE, perusahan digital itu meliputi Gojek, Traveloka, Tokopedia, Ovo, TikTok, Resso, Spotify, Capcut, Helo, Dailymotion, Mi Chat, hingga Linktree.

Selain itu 2 game yang menjadi sorotan adalah PUBG dan Mobile Legends.

Ternyata dari data Kominfo belum terdaftar dalam PSE.

Namun pemain game bisa merasa sedikit lega, PUBG dan Mobile Legends masih mengurus pendaftaran PSE.

Bagi perusahaan digital yang belum terdaftar, 21 Juli 2022 kemungkinan aksesnya akan diputus oleh Kominfo.

Dampaknya sangat besar untuk pengguna di seluruh Indonesia, merupakan aplikasi yang sering digunakan untuk berkomunikasi.

Jika aksesnya sampai diblokir, akan banyak orang yang terdampak, diperkirakan hampir seluruh masyarakat Indonesia.

Demikian informasi terkait rencana pemblokiran Kominfo kepada WhatsApp, Google, Hingga Mobile Legends.***

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah