Wabah Cacar Monyet Jadi Darurat Kesehatan Global, Sudah Terdeteksi di Indonesia?

- 25 Juli 2022, 12:25 WIB
 Wabah Cacar Monyet Jadi Darurat Kesehatan Global, Sudah Terdeteksi di Indonesia?/pixabay/Alexandra_Koch
Wabah Cacar Monyet Jadi Darurat Kesehatan Global, Sudah Terdeteksi di Indonesia?/pixabay/Alexandra_Koch /

PORTAL NGANJUK – Pada Sabtu, 23 Juli 2022 Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) mengumumkan bahwa wabah cacar monyet sudah berstatus keadaan darurat kesehatan global dan telah tersebar ke-74 negara.

Cacar monyet merupakan salah satu penyakit menular yang disebabkan oleh human moneypox (MPX) dan bersifat zoonosis, dimana cara penularannya biasanya berasal dari hewan-hewan pengerat atau primata kepada manusia.

Saat ini cacar monyet tengah menjadi perhatian publik karena pola penyebarannya yang sudah mencapai ke banyak negara serta menurut laporan sebanyak 17.000 orang yang sudahterinfeksi.

Baca Juga: Download Classroom Of The Elite Season 2 Episode 4 Sub Indo TERBARU JULI Resmi Bukan Otakudesu

Monkeypox sebelumnya ditemukan pada tahun 1958 dan diketahui menginfeksi kera di Denmark.

Gejala yang ditimbulkan pada cacar monyet sangat mirip dengan cacar yang menyerang manusia, akan tetapi pada virus ini virulensinya lebih mudah untuk terjadi penularan dan mematikan.

Gejala awal pada orang yang terinfeksi monkeypox adalah demam, sakit kepala, nyeri pada bagian otot, serta sakit punggung selama lima hari.

Disamping itu juga muncul beberapa ruam pada bagian wajah, telapak tangan dan telapak kaki, serta diikuti oleh bintik-bintik, lesi, hingga akhirnya keropeng.

Baca Juga: Sule Dimintai Untuk Membelikan Tablet Adzam oleh Nathalie Holscher, Reaksi Sang Komedian Dinilai Mengecewakan

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x