Curiga Sosok Ini Tak Jalankan Tugas Sesuai Prosedur di Kasus Brigadir J, Susno Duadji: Bila Perlu Nonaktifkan!

- 4 Agustus 2022, 13:52 WIB
Curiga Sosok Ini Tak Jalankan Tugas Sesuai Prosedur di Kasus Brigadir J, Susno Duadji: Bila Perlu Nonaktifkan!
Curiga Sosok Ini Tak Jalankan Tugas Sesuai Prosedur di Kasus Brigadir J, Susno Duadji: Bila Perlu Nonaktifkan! /Diolah Dari Google

PORTAL NGANJUK – Kasus tewasnya Brigadir J dalam insiden baku tembak di rumah Ferdy Sambo hingga kini masih menjadi perhatian banyak pihak.

Bahkan Mantan Kapala Badan Reserse Kriminal Polri (Kabareskrim Polri) Komjen Pol (Purn) Susno Duadji menyebut bahwa kasus kematian Brigadir Yosua atau Brigadir J di rumah dinas Irjen Ferdy Sambo menyimpan banyak kejanggalan.

Kendati kini ia hidup sebagai petani di pelosok desa, Susno Duadji masih aktif ikut mengamati kasus penembakan yang merenggut nyawa Brigadir J.

Baca Juga: Ayah Putri Delina Dinilai Mudah Emosi, Aziz Gagap Bongkar Tentang Sifat Asli Sule yang Ternyata Justru…

Dengan pengalaman di bidang reserse yang dimilikinya, jenderal bintang 3 ini memberikan komentar melalui kanal Youtube miliknya.

Dalam salah satu ulasannya, Susno Duadji secara terang-terangan menyebut sosok ini yang justru bikin publik ribut dalam kasus kematian Brigadir J.

Menurut Susno Duadji, dokter forensik yang memeriksa Brigadir J harus dinonaktifkan.

Ia beranggapan bahwa ada sejumlah kejanggalan yang dia lihat pada kasus ini.

“Kejadian meninggalnya Brigadir J itu hari Jumat, kenapa diumumkan hari Senin,

Halaman:

Editor: Muhafi Ali Fakhri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah