Bekicot Atau Escargot Dihargai 300 Ribu 6 Ekor Di Prancis, Berikut Nilai Gizi Dan Kenapa Mahal

- 29 Juli 2022, 18:20 WIB
Bekicot Atau Escargot Dihargai 300 Ribu 6 Ekor Di Prancis, Berikut Nilai Gizi Dan Kenapa Mahal
Bekicot Atau Escargot Dihargai 300 Ribu 6 Ekor Di Prancis, Berikut Nilai Gizi Dan Kenapa Mahal /Pixabay.com

PORTAL NGANJUK - Escargot adalah masakan yang berbahan baku daging bekicot yang merupakan makanan mewah dan populer di Negara Prancis.

Bahkan di Jepang, Escargot atau bekicot diolah hanya menggunakan bumbu jahe, cuka dan pemanis.

Meskipun Escargot atau bekicot kini populer di dunia kuliner, akan tetapi kehalalan pada hewan yang satu ini masih dipertanyakan di kalangan kaum muslim.

Mengingat, Escargot atau bekicot merupakah hewan yang suka menempel di pohon dan bebatuan, serta tempat-tempat yang lembab lainnya hingga hewan ini  tergolong sebagai parasit yang menjijikkan.

Menurut sejarah, bekicot berasal dari Afrika Selatan. Hewan mollusca atau biasa disebut parasit karena bisa merusak pohon yang dihinggapinya.

Namun, Escargot atau bekicot memiliki sejumlah manfaat, seperti untuk memberi makan ikan lele hingga lendirnya juga dapat digunakan untuk mempercepat penyembuhan luka pada tubuh

Baca Juga: Korea Utara Siap Perang Nuklir, Kim Jong Un Ancam Korsel Jika Lakukan Ini

Kandungan Bekicot:

Pada tahun 1981 Creswell dan Kopiang melakukan penelitian dan berhasil merinci komposisi kimia bekicot, ternyata dagingnya memang kaya protein.

Halaman:

Editor: Yusuf Rafii


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x