Tips Mengolah Ikan Lele agar Bernilai Tinggi, Bos Lele Bandung Abah Ubed Bongkar Ide Bisnis Ini!

- 21 Juli 2022, 07:00 WIB
Tips Mengolah Ikan Lele agar Bernilai Tinggi, Bos Lele Bandung Abah Ubed Bongkar Ide Bisnis Ini!
Tips Mengolah Ikan Lele agar Bernilai Tinggi, Bos Lele Bandung Abah Ubed Bongkar Ide Bisnis Ini! /Pixabay/DEZALB/

Prestasi terbesarnya yakni berhasil menjadikan produknya sebagai salah satu makanan ikonik dari Kabupaten Bandung.

Ubed berhasil meyakinkan Pemerintah Bandung melalui produk krakers abon lele miliknya.

Usaha Ubed semakin berkembang, bahkan omzetnya pernah tercatat mencapai lebih dari Rp 100 juta per bulan.

Ubed merupakan sosok yang sangat memperhatikan mutu produknya, salah satu tindakan yang dilakukan adalah hanya menerima bahan ikan dari pembudidaya yang bersertifikat CBIB (Cara Berbudidaya Ikan yang Baik).

 Baca Juga: 5 Cara Mudah Merawat Aquascape agar Tampil Cantik dan Estetik, Pemula Wajib Tahu!

Sosok Ubed ini merupakah tokoh inspirasi khususnya bagi generasi milenial yang akan atau bahkan sedang proses dalam merintis usaha.

Hal ini mendapat support penuh dari Artati Widiarti selaku Dirjen PDSPKP bahwa kegigihan Ubed dalam merintis usaha bisa dijadikan inspirasi.

Artati juga menyebutkan bahwa peluang usaha untuk pengolahan ikan saat ini masih terbuka luas, apalagi jika dikombinasikan dengan sikap inovatif, tentu akan mendapatkan hasil yang besar.

Inovasi yang dikembangkan oleh BBP3KP patut mempeproleh acungan jempol karena program yang dijalankan mampu membantu masyarakat dalam membesarkan sektor kelautan dan perikanan di Indonesia.***

Halaman:

Editor: Yusuf Rafii


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah