Inilah Cara Mudah Menurunkan Darah Tinggi dan Tekanan Darah Agar Stabil Kata dr. Zaidul Akbar

- 16 November 2021, 18:15 WIB
 dr. Zaidul Akbar sarankan jangan gosok gigi saat bangun tidur.
dr. Zaidul Akbar sarankan jangan gosok gigi saat bangun tidur. /Tangkap layar YouTube/dr. Zaidul Akbar Official

PORTAL NGANJUK –  dr. Zaidul Akbar membagikan tips menurunkan darah tinggi dan tekanan darah bisa stabil. Setidaknya ada 5 tips yang dibagikan secara cuma-cuma atau gratis oleh dr. Zaidul Akbar.

Zaidul Akbar menyarankan yang pertama, cobalah mulai memperbanyak salat sunnah bagi anda terkena hipertensi atau darah tinggi Per-lama-lah sujud dan ruku saat salat sunnah. Kalau salat sunnah bisa lama dengan baca Al-Quran.

"Terutama itu salat malam, yaitu salah satu salat yang sangat baik untuk mencegah atau mungkin tekanan darah," kata dr. Zaidul Akbar, dilansir PORTAL NGANJUK dari Portal Maluku dalam artikel “Menurunkan Darah Tinggi dan Tekanan Darah Bisa Stabil Hanya dengan Cara Mudah Ini Kata dr. Zaidul Akbar” YouTube Bisikan.com, Minggu, 24 Oktober 2021.

 Baca Juga: 6 Ciri-ciri Fisik Wanita yang Membawa Kesuksesan dan Rezeki Menurut Primbon Jawa

Menurut dr. Zaidul Akbar, saran yang kedua tekanan darah tinggi sebenarnya ke tak seimbang dalam tubuh manusia.

Terutama ke tak seimbangan air dan mineral, maka cobalah lebih banyak mengonsumsi air putih. Pasalnya air putih cara untuk menurunkan tekanan darah.

Atau air kelapa yang dikenal sebagai salah satu air yang sangat baik untuk menurunkan tekanan darah.

 Baca Juga: Apa Itu Microsleep, Kenali Penyebab dan Cara Mencegahnya!

"Jadi mungkin kalau bapak bisa meruntinkan air kelapa satu hari satu saja, Insya Allah akan sangat membantu menurunkan tekanan darah," ucap dr. Zaidul Akbar.

Halaman:

Editor: Yusuf Rafii

Sumber: Portal Maluku


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah