Giat Sepanjang Hari! Berikut Tips 3 Menu Sehat yang Baik di Konsumsi saat Berbuka dan Sahur

- 22 Maret 2022, 16:00 WIB
Resep dan Tutorial Membuat Ramuan Herbal Mengobati Diabetes ala dr Zaidul Akbar.
Resep dan Tutorial Membuat Ramuan Herbal Mengobati Diabetes ala dr Zaidul Akbar. /Tangkap layar YouTube Zaidul Akbar/

PORTAL NGANJUK – Tak terasa bulan suci Ramadhan 2022 akan tiba sebentar lagi dan tinggal hitungan hari saja. 

Bulan suci Ramadhan identik dengan berbagai menu makanan dan minuman khas bulan puasa.

Namun perlu adanya persiapan yang perlu dilakukan saat memakan makanan sehat untuk berbuka dan sahur.

Menurut dr. Zaidul Akbar terdapat sejumlah makanan yang baik dikonsumsi saat berbuka dan sahur, yang menjadikan tubuh lebih fresh.

Baca Juga: Update Harga Cabai Pulau Jawa, Jenis Cabai Merah Sentuh Harga Tertinggi!

Hal itu guna menjaga daya tahan tubuh untuk tetap giat berpuasa meskipun sedag menjalani aktivitas.

Dikutip oleh PORTAL NGANJUK  dari kanal YouTube dr.Zaidul Akbar Official, berikut keterangannya.

Kesegaran dari  air kelapa memang sangat khas. Air yang kaya antioksidan tersebut memang baik dikonsumsi .

Selain kesegarannya, Air kelapa juga dipercaya dapat menetralisir segala macam penyakit.

Halaman:

Editor: Christian Rangga Bagaskara

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah