Inilah Urutan Berdirinya Kepemilikan Tas Luxury Brand Kelas Dunia Mulai Hermes Sampai Dolce Gabbana

- 29 Mei 2023, 22:10 WIB
Ilustrasi tas mewah
Ilustrasi tas mewah /

Dengan adanya tas tangan mewah memang dibuat tahan lama, desainer membuat sangat cermat, dengan tangan atau mesin, dan dibuat tahan lama jika dirawat dengan baik.

Barang tas mewah adalah terapi ritel terbaik, mengapa orang menyukai barang mewah? karena terdapat rasa pencapaian tersendiri adalah alasan lain mengapa beberapa orang membeli barang mewah.

Baca Juga: Brand Mewah Versace Berkolaborasi Dengan Dua Lipa Pada Fashion Show La Vaganza Mei 2023

Hadirnya brand tas di dunia ini telah mengalami tingkat loyalitas merek yang tinggi dan tampaknya memecahkan rekor penjualan dari tahun ke tahun.

  1. Hermes (1837)
  2. Cartier (1847)
  3. Louis Vuitton (1854)
  4. Chanel (1910)
  5. Prada (1913)
  6. Balenciaga (1916)
  7. Gucci (1921)
  8. Fendi (1925)
  9. Salvatone Ferragaus (1935)
  10. Dior (1946)
  11. Givency (1952)
  12. Yves Saint Laurent (1961)
  13. Vivienne Westwood (1971)
  14. Giorgio Armani (1975)
  15. Versace (1978)
  16. Dolce and Gabbana (1985)

Itulah yang telah disebutkan diatas brand tas mewah kelas dunia dari awal pertama berdiri dan adanya brand tas mewah itu dapat dilihat dari merek-merek tas mewah di bawah ini yang produknya selalu menjadi langganan para selebriti papan atas dunia.



Halaman:

Editor: Muhafi Ali Fakhri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x