Lakukan Saran Dokter Ini, Agar Anak Aman Saat Sekolah Tatap Muka Di Masa Pandemi Covid-19

- 17 Oktober 2021, 13:30 WIB
Ilustrasi Sekolah Tatap Muka, Lakukan Saran Dokter Ini, Agar Anak Aman Saat Sekolah Tatap Muka Di Masa Pandemi Covid-19
Ilustrasi Sekolah Tatap Muka, Lakukan Saran Dokter Ini, Agar Anak Aman Saat Sekolah Tatap Muka Di Masa Pandemi Covid-19 /pixabay.com

"Jika tidak, sekolah dapat berkoordinasi dengan dinas perhubungan di daerahnya untuk menyediakan sarana transportasi khusus siswa sekolah, tidak bercampur dengan masyarakat umum," sambungnya.

5. Minta Anak Tidak Menyentuh Area Wajah
Droplet yang mengandung virus corona dapat memasuki tubuh manusia lewat tiga bagian yang berongga di wajah, yaitu mata, hidung, dan mulut.

"Orangtua mesti tidak putus mengingatkan buah hatinya agar senantiasa mengenakan masker di sekolah. Ingatkan pula supaya tidak menyentuh wajahnya dengan alasan apa pun. Bila hendak menyentuh wajah, cuci tangan dulu dengan sabun," tutupnya.***

Halaman:

Editor: Christian Rangga Bagaskara

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah