Kecerdasan Anak Terganggu, Ini 6 Penyakit yang Bisa Mempengaruhinya

- 1 April 2022, 12:10 WIB
Kecerdasan Anak Terganggu, Ini 6 Penyakit yang Bisa Mempengaruhinya
Kecerdasan Anak Terganggu, Ini 6 Penyakit yang Bisa Mempengaruhinya /www.pixabay.com/

Baca Juga: Presidensi G20s Pemerintah Tunjuk Maudy Ayunda Jadi Jubir, Kebangkitan Ekonomi Nasional

  1. Campak

Campak bisa dialami oleh siapa saja, namun anak memiliki resiko yang lebih fatal.

Untuk anak usia dibawah 5 tahun yang terkena campak bisa terjadi komplikasi dan menyebabkan timbul penyakit baru seperti radang otak.

Orang tua tidak bisa mengobati penyakit ini secara mandiri, harus dengan perawatan dokter.

Jika dibiarkan akan menurunkan kecerdasan anak dan membuat anak tidak nyaman dengan kondisinya.

  1. Tifus

Tifus atau demam tifoid merupakan infeksi akibat bakteri yang terkontaminasi di makanan dan minuman.

Karena anak sering tidak memperdulikan apa yang dimakan, penyakit ini sering terjadi kepada anak.

Bakteri salmonella typhi menyerang bagian usus dan juga bagian lain seperti otak.

Bisa menurunkan kecerdasan dan gangguan atas kesadaran diri.

  1. Meningitis

Terjadi akibat peradangan di bagian kepala (menigmen) yang disebabkan oleh bakteri atau virus.

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab

Sumber: Halodoc


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah