5 Manfaat Konsumsi Ikan Lele, Salah Satunya Mencegah Anemia

- 26 Maret 2024, 21:03 WIB
Kolam ikan lele
Kolam ikan lele /KarawangPost/Foto/pixabay-DEZALB

 

  1. Menjaga Kesehatan Otak

Selain dapat menjaga kesehatan jantung, mengonsumsi lele juga dapat menjaga kesehatan jantung.

Hal itu dikarenakan adanya kandungan asam lemak omega-3 yang dimiliki lele. Selain mampu menyehatkan otak, lele juga dapat mencegah pikun, depresi, dan gangguan kognitif.

 

  1. Mencegah Anemia

Ikan lele juga ternyata memiliki kandung B12 yang baik dan penting untuk mencegah terkena anemia. Tak hanya itu, bagi penderita anemia, ikan lele bisa dijadikan menu sehat jika bosan dengan ikan-ikan yang lain.

 

  1. Membantu Tumbuh Kembang Anak

Ikan lele ternyata memiliki kandungan Lisin. Lisin merupakan salah satu dari 9 asam amino esensial yang penting untuk pertumbuhan dan perbaikan jaringan.

Lisin juga termasuk ke dalam asam amino yang sangat penting dan dibutuhkan dalam pertumbuhan dan perkembangan anak.

 

  1. Menurunkan Berat Badan

Ternyata, mengkonsumsi ikan lele dapat menurunkan badan. Hal itu dikarenakan ikan lele merupakan sumber protein pada nutrisi.

Halaman:

Editor: Yusuf Rafii


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x