5 Fakta kenapa Laut Indonesia Jadi Sorotan, Sampah Menumpuk di Sana dan Sini Salah Satunya

- 9 Mei 2022, 16:50 WIB
Ilustrasi pencemaran laut.
Ilustrasi pencemaran laut. /Pixabay/Sergeitokmakov/

PORTAL NGANJUK – Indonesia menjadi perhatian dunia dan menjadi sorotan untuk saat ini.

Sebelumnya di Indonesia ikut memeriahkan Hari Bumi yang bertepatan pada 22 April 2022.

Namun kebiasaan Indonesia belum lepas dengan adanya masalah penumpukan sampah.

Baca Juga: Terbaru! BTS Rilis Album Terbaru ‘Proof’, Cari Tahu 19 Daftar Lagunya Disini

Di beberapa lokasi Indonesia masih banyak sampah yang bertebaran disana-sini saat libur lebaran 2022.

Salah satu lokasi yang menjadi langganan sampah adalah di laut.

Laut Indonesia memang terkenal sangat cantik dan indah, namun karena adanya penumpukan sampah membuat kesan yang berbeda.

Baca Juga: BMKG Tegaskan Suhu Panas di Tanah Air Bukan Gelombang Panas, Ini Penyebab Sebenarnya

Hampir sekitar 71 persen bumi terdiri dari laut, jika tercemar sampah maka kehidupan di laut akan terancam.

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x