6 Indikator Ini Perlu Ditelaah Perusahaan saat Meninjau Kinerja Karyawan Setiap 6 Bulan Pertama Bekerja

- 3 Agustus 2023, 15:33 WIB
Ilustrasi perusahaan.
Ilustrasi perusahaan. /Pixabay

Misalnya, umpan balik dari pelanggan dapat digabungkan dengan data penjualan sehingga perusahaan dapat mengurangi tipe dan kebutuhan setiap segmen konsumen.

“Kuncinya ada di pengolahan data. Sekali lagi, perusahaan yang menguasai teknologi akan dengan sangat mudah mengolah data yang ada untuk membuat strategi jitu untuk pertumbuhan bisnis mereka,” kata Anthony menutup penjelasannya.

Selain enam indikator tersebut, perusahaan juga dapat mempertimbangkan indikator-indikator lain yang relevan dengan industri dan bisnisnya. Dengan meninjau kinerja pertengahan semester, perusahaan dapat mengidentifikasi area yang perlu ditingkatkan dan membuat rencana untuk mencapai tujuannya.***

Halaman:

Editor: Muhafi Ali Fakhri


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah