Minyak Goreng Langka, Warga Lubuklinggau Berebut masuk Minimarket, Karyawan Kewalahan

- 5 Maret 2022, 15:31 WIB
Minyak goreng saat ini masih dibilang langka karena kurangnya ketersedian Sehingga minyak goreng menjadi salah satu barang yang Dicari-cari.
Minyak goreng saat ini masih dibilang langka karena kurangnya ketersedian Sehingga minyak goreng menjadi salah satu barang yang Dicari-cari. //Tangkapan Kamera Salah Satu Minimarket Tangerang/ Zalfah Alin Syarif//

PORTAL NGANJUK - Minimarket baru dibuka, warga berebut masuk dan serbu minyak goreng.

Minyak goreng saat ini masih dibilang langka karena kurangnya ketersedian

Sehingga minyak goreng menjadi salah satu barang yang Dicari-cari oleh masyarakat untuk kelengkapan kebutuhan dapur.

Baca Juga: Disperindag Nganjuk Lakukan Operasi Pasar Minyak Goreng Murah di 20 Kecamatan, Berikut Tempat dan Jadwalnya

Muncul video rame bahwa warga membludak berebut masuk minimarket didaerah sumatera selatan

Terlihat karyawan kewalahan menangani customer yang membludak di minimarket Lubuklinggau, Sumsel, Jum’at 04 Maret 2022.

Warga harus menunggu hingga tiga jam. Pengelola minimarket hanya mengizinkan tiap warga membeli satu liter saja.

Baca Juga: Unik! Usai Lakukan Kegiatan Vaksinasi, Warga Bisa Bawa Pulang Hadiah Minyak Goreng

Hal tersebut mengundang anggota Polres Lubuklinggau, yang dipimpin langsung oleh Kapolres Lubuklinggau AKBP. Harisandi, S.I.K, mendatangi dan menertibkan kerumunan tersebut.

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah